Selasa, 01 Januari 2013

Cara Setting IP Addres Di Ubuntu

Cara Setting IP Addres Di Ubuntu~pemabahasan kali ini kita akan membahas tentang bagaimana setting IP Addres di ubuntu dan untuk menyettingnya ikuti langkah-langkah berikut.
  • Klik applet/indikator jaringan yang terletak di kanan, pilih Edit Connections atau dari menu Applications->System Tools->Preferences->Network Connections
  • network connections
  • Misalnya yang mau diset interface jaringan ethernet (LAN Card) pilih tab Wired, klik 2x Wired connection 1 atau Auto eth0
  • network connections
  • Klik tab IPv4 Settings
    Automatic (DHCP) : IP Address terset otomatis
    Automatic (DHCP) addresses only : IP Address terset otomatis tapi IP DNS server bisa diset manual
    Manual : IP Address dan IP DNS server diset manual
    Masukkan IP Address, Netmask, Gateway dan DNS server. Jika DNS server lebih dari satu batasi dengan koma.
    DNS server bisa menggunakan :
    DNS Google 8.8.8.8 dan 8.8.4.4
    DNS Nawala 180.131.144.144 dan 180.131.145.145 (berfungsi sebagai content filter)
    DNS OpenDNS 208.67.222.222 dan 208.67.220.220
  • network connections
  • kalau selesai klik Save

3 komentar:

Anonim mengatakan...

makasih infonya

saya google dapat blog ini

nice..


salam sukses,

judi bola online | agen sbobet indonesia

Unknown mengatakan...

okey

Unknown mengatakan...

kalau tidak tau password nya gimana gan?
ada solusi nya gak?

Posting Komentar

 
Design by Hamsar Blog's | Bloggerized by Hamsar88 Team -